BERBAGAI
FITUR SELECT
Dasar Teori
Pada perintah SQL select terdapat beberapa
fitur laian untuk memfilter data.
Operator BETWEEN dan NOT BETWEEN
Operator
Between digunakan unuk menangani operasi “ jangkauan”. Jika tidak
menggunakan operator BETWEEN, operator
AND yang digunakan.
Perintah SQL :
Select
* FROM
|
Penggunaan
operator NOT BETWEEN hamper sama dengan penggunaan Operator BETWEEN.
Operator LIKE dan NOT LIKE
Operator
Like digunakan untuk melakukan pencarian suatu kata yang berawalan x, diakhiri
dengan x maupaun mengandung x. Terdapat dua symbol yang digunakan untuk
mengenalai karakter dengan operator LIKE,
yaitu :
-
Tanda “_” ( satu karakter apa saja )
-
Tanda % ( Bisa berupa apa saja dan jumlah
karakternya biasa NOL,SATU atau LEBIH DARI SATU, contoh:
·
“i%”
( Berawalan dengan i )
·
“%i”
( Berakhiran dengan i )
·
“%i%” ( Mengandung i )
Perintah SQL :
Select
* from
|
ORDER
By dan GROUP By
1)
OERDER
BY
Digunakan
untuk mengurutkan data. Pengurutan data dapat dilakukan secara ascending atau urut naik dan pengurutan
data secara discending atau turun.
Secara bawaan, pengurutan dilakaukan secara
ascending, kalau yanag dihendakai adalah pengurutan turun, discending, tambahan kata DESC didepan
nama field yang dijadikan pengurutan.
Perintah SQL
Select
* from
|
2)
GROUP
BY
Digunakan
untuk mengelompokan data. Yan perlu diperhatikan adalah kolom-kolom yang
disertakan setelah GROUP BY harus sama dengan kolom yang terpilih pada setelah
kalusa SELECT.
GROUP
BY sama dengan DISTINCT, namaun GROUP BY masih bias digunakan untuk
Kepentingan
lebih lanjut.
Perintah SQL :
SELECT
|
FUNGSI AGREGAT
Fungsi agregat berhubungan dengan
statistic seperti nilai rata-rata, nilai varian standar, nilai terbesar dan nilai terkecil. Beberapa fungsi
AGREGAT yang sering digunakan :
Symbol
|
keterangan
|
AVG()
|
Memeperoleh
niali rata-rata
|
AVG (DISTINCT)
|
Memeperoleh
niali rata-rata khusus untuk nilai yang berbeda
|
COUNT()
|
Menghitung
cacah data yanag tidak bernilai NULL
|
COUNT(DISTINCT)
|
Menghitung
cacah data yanag tidak bernilai NULL dan nilainya berbeda
|
MAX()
|
Menghasilkan
nilai terbesar
|
MIN()
|
Menghasilkan
nilai terkecil
|
SUM()
|
Memeperoleh
penjumlahan data
|
Perintah
SQL :
SELECT
|
Study kasus
I.
Terapkan perintah SQL
pada salah satu table dalam database INDUSTRI_KULIT dengan menerapkan fungsi
AVG()
II.
Terapkan perintah SQL pada
salah satu table dalam database INDUSTRI_KULIT dengan menerapkan operator NOT
BETWEEN dan NOT LIKE
III.
IMPLEMENTASI
PELAKSANAAN PRAKTIKUM
a) Buka aplikasi xampp-win32-1.7.3
b)
Jalankan program Apache dan Mysql,
seperti gambar dibawah ini:
c) Buka
mozila firefox kemudian ketikan http://localhost
kemudian enter, akan muncul tampilan sebagai berikut:
d) Kemudian
pilih php myadmin dan setelah itu akan muncul tampilan seperti dibawah ini.
e) Buka
database kalaian kita ambil conth INDUSTRI_KULIT pilih PRODUK dan pilih menu SQL kemudian klik
f) Setelah
itu akan muncul tampilan seperti dibawah, dan setelah itu masukan perintah SQL
dengan menerapkan fungsi AVG() untuk memperoleh nilai rata-rata.
g) Dibawah
ini adalah tampilan setelah dimasukan perintah AVG()
(
SELECT AVG(`Harga_produk`) FROM `produk` )
h) Kemudian
setelah itu masukan perintah SQL yang kedua yaitu dengan menerapkan operator
NOT BETWEEN dan NOT LIKE.
Dibawah ini kita
memasukan operator NOT BETWEEN dengan
jangkauan 20000 and 200000
( SELECT * FROM `produk` WHERE
`Harga_produk` NOT BETWEEN 20000 and 200000 )
i)
Dibawah ini kita masukan operator NOT
LIKE
( SELECT
`Nama_produk`,`Harga_produk` FROM
`produk` WHERE `Nama_produk` not like "%h%" )
Ket: Dengan
menggunakan operator “%h%” berarti tidak
melakukan pencarian yang mengandung
< h>.
gimana mudahkan, penggunaan fitur select pada SQL kali ini, dan semoga bermanfaat artikel ini,
No comments:
Post a Comment